MOLAK MALIK MALANG

DIRTY BIKE CULTURE YANG MENGHIBUR

Dibentuk awal tahun 2018, Molak-Malik jadi wadah komunitas penggiat custom culture yang ada di Malang. Menariknya, Molak-Malik ini memilih untuk fokus pada kegiatan classic fun race. Setiap tahunnya selalu digelar acara fun race ini.

Molak Malik malang adalah movement malang dirty bike culture , custom and classic motorcycle race, event pertama diselenggarakan pada tahun 2019 dengan bertema kan sirkuit flat track , dan ternyata animo para Motorcycle antusias kusus nya dirt bike custom culture,clasik,dan vintage sangat besar di Jawa Timur kusus nya kota malang dan sekitarnya pada tahun ini akan diadakan event tahunan yang sempat tertunda karena adanya pandemic.

Nah, tahun ini MOLAK MALIK MALANG mengadakan fun race bertemakan grasstrack dengan mengusung judul OWIK OBIT  , tetap dengan aliran dirt bike seperti tahun pertama namun bedanya di sirkuit yang mengusung grasstrack lawas atau adul yang berkonsep kan desa dan peternakan maka dari itu mengambil judul OWIK OBIT GIBAS CHAMPIONE yang arti kata GIBAS adalah domba .

Selain itu dan motor yang di perlombakan, akan ada hadiah yang sangat menarik hadiah nya tidak jauh dari judul nama nya akan ada hadiah se ekor anak kambing, mentok/angsa, ayam, bebek ,MOTOR dll dan ada hadiah uang binaan juga.

MOLAK MALIK MALANG “owik obit gibas champione” sukses digelar, melibatkan semua kalangan pecinta roda dua kusus nya custom, classic, vintage  yang berlangsung pada tanggal 28 Mei 2023 lalu di sirkuit wonorejo kecamatan poncokusumo kabupaten Malang 

Berikut ini keseruan acaranya :

Total
0
Shares
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Prev
SATU DEKADE

SATU DEKADE

BIKE SHED SHOW LONDON 2023

Next
RIDE TO NATURE

RIDE TO NATURE

BROTHER KRACKER TIMUR ULTAH-8

You May Also Like
Total
0
Share